Rabu, 08 Agustus 2018

Keripik Tulang Lele


          Hayyy guys ,ada yang suka keripik ?,kalau ada kalian beruntung nih saya akan membahas mangenai keripik,tapi kali ini saya akan membahas keripik yang berbeda dari yang lain.
Yapp kalau biasanya keripik dari singkong tapi kali ini kita akan membahas keripik dari tulang ,Wahhh...kedengarannya terlihat menakutkan karena tulang biasanya tidak dimakan dan bahkan di buang.
Tapi kata tulang sekarang malah jadi favorit di kalangan masyarakat yang sudah mengenalnya.Kalau mau tau cara membuatnya ,ini dia resepnya...


Bahan-bahan:

  • Tepung terigu sebanyak 50%
  • Garam
  • Bawang
  • Tulang ikan lele yang telah di ambil dagingnya 50%.

Cara Membuat Kerupuk Tulang Ikan Lele Renyah Dan Gurih:

  1. Rebus ikan lele hingga lunak.
  2. Jika ikan sudah lunak,haluskan ikan lele tersebut.
  3. Kemudian campurkan ikan yang sudah dihaluskan dengan bumbu yang sudah di persiapkan sebelumnya.
  4. Kemudian tambahkan tepung terigu ke dalam campuran ikan lele dan bumbu tersebut,aduk hingga rata, dalam menambahkan tepung, anda harus menambahkan nya sedikit demi sedikit agar tercampur sempurna.
  5. Setelah dirasa adonan sudah siap, atau tercampur sempurna, anda bisa segera membungkusnya ke dalam plastik atau daun pisang,anda juga bisa menggunakan cetakan.
  6. Setelah itu masukkan adonan tersebut ke dalam tempat pengukusan, dan kukus hingga adonan matang dan harum.Jika sudah matang maka adonan tidak akan menempel di lidi.
  7. Angkat adonan yang sudah matang,biarkan hingga adonan mendingin dan mengeras.
  8. Setelah adonan sudah dingin, anda bisa memotong dengan tipis / sesuai selera, namun untuk lebih bagusnya dipotong tipis agar mudah kering.
  9. Setelah itu keringkan menggunakan mesin pengering kerupuk ikan untuk mendapatkan hasil yang bagus.
  10. Setelah kering, kerupuk ikan sudah siap untuk di goreng.
  11. Selamat mencoba

0 komentar:

Posting Komentar

Cute Rocking Baby Monkey

About Author

adalah seorang yang berkepala tiga atau orang yang bikin ada 3 bersekolah di smk negeri 1 punggelan mengambil jurusan SIJA sejak 2017

Total Tayangan Halaman

Cari Resep atau Makanan

Subscribe Via Email

Sign up for our newsletter, and well send you news and tutorials on web design, coding, business, and more! You'll also receive these great gifts:

Popular Posts

Lihat Archive